Welcome to My World 2: Autistik dan Perilaku Menyakiti Diri Sendiri

Tempat: Zoom Meeting - Webinar
Waktu: 19:00 - 21:00
Fee: Rp.50.000
Contact: 08872358718

 

Halo Haloooo,

Hayooo, siapa nih yang nungguin kelanjutan tema "Welcome to My World: Masuk ke Dunia Individu Autistik"?

Naah ini dia yang ditunggu-tunggu. Zoominar bersama Psikolog Klinis Anak, Bu @aidayuni_k , kali ini akan membahas mengenai Autistik dan perilaku menyakiti diri sendiri. Tak kenal maka tak paham, tak paham maka akan sulit ditangani. Yuk belajar bersama agar kita lebih paham, peduli, dan mampu menangani anak ataupun keluarga ataupun murid kita yang tumbuh dengan Autism Spectrum Disorder.

Catet ya, Sabtu 29 Januari 2022, jam 19.00-21.00 melalui Aplikasi Zoom Meeting dengan biaya pendaftaran 50.000/peserta. 

Pendaftaran: https://linktr.ee/peduliasd

Sampai ketemu yaaa

Kritik & Saran
Iklan Tes Deteksi
Pengenalan Autisme
Ads on us